Kamis, 08 Desember 2011

Cara Memasang Tools Parse HTML Pada Blogspot


P
arse HTML adalah salah satu cara yang di gunakan para blogger untuk memposting artikel yang berkaitan dengan code HTML/javascript. Kegunaannya agar kode yang kita posting di dalam artikel akan tampil menjadi sebuah karakter/tulisan. Karena jika kita memposting kode script ke dalam artikel, maka tulisan tidak akan muncul atau malah muncul sebagai widget.

Sebagai alat bantu untuk memudahkan kita memparse kode HTML supaya dapat ditampilkan menjadi tulisan di postingan kita, kita membutuhkan tools parse HTML

Jika Anda ingin memasang tools parse HTML di postingan atau halaman blog Anda, silahkan lakukan beberapa langkah mudah di bawah ini :

[1]. Login ke akun blogger anda, sehingga anda akan di bawa ke halaman dasbor akun blogger anda.
[2]. Posting sebuah entri/artikel baru dengan memasukkan code script di bawah ini pada mode "Edit HTML" (Ingat! Masukkan pada mode "Edit HTML")


<script src="http://www.gmodules.com/ig/ifr?url=http://hosting.gmodules.com/ig/gadgets/file/102462998830435293579/post-Code.xml&amp;up_grows=10&amp;up_conv1=1&amp;up_conv2=1&amp;up_conv3=1&amp;up_conv4=1&amp;up_conv5=1&amp;synd=open&amp;w=320&amp;h=200&amp;title=Code+HTML+Converter&amp;border=%23ffffff%7C0px%2C1px+solid+%2399BB66%7C0px%2C2px+solid+%23AACC66%7C0px%2C2px+solid+%23BBDD66&amp;output=js"></script>




0 komentar:

Posting Komentar